Thursday, May 7, 2020

Kenali Perbedaan Berhenti Jantung dan Serangan Jantung

Ilustrasi. Meski saling terkait satu sama lain, namun henti jantung dan serangan jantung merupakan dua kondisi yang berbeda. 

Kenali Beda Henti Jantung dan Serangan Jantung


Myrenew22 - Secara sepintas orang akan menyamakan istilah henti jantung mendadak dengan serangan jantung. 

Padahal keduanya adalah kondisi medis yang berbeda. Kenali beda henti jantung dan serangan jantung.

Mengutip situs resmi RajabandarQ, perbedaan utama antara keduanya terlihat dari letak masalah pemicu. 

Serangan jantung merupakan masalah sirkulasi darah, sedangkan henti jantung--sebagaimana yang dialami mendiang Didi Kempot--merupakan masalah gangguan listrik pada jantung. 

Meski berbeda, namun kedua kondisi jantung ini saling terkait satu sama lain. Serangan jantung dapat meningkatkan risiko henti jantung mendadak.

Pada beberapa kasus, risiko henti jantung meningkat setelah seseorang mengalami serangan jantung sebelumnya. Enam bulan pertama setelah serangan jantung menjadi masa rentan henti jantung.

Untuk mengetahui lebih jelas, berikut beda henti jantung dan serangan jantung.


RajabandarQ: Situs Bandarq, DominoQQ, Poker Online



Penyebab


Serangan jantung disebabkan oleh penyumbatan aliran darah menuju jantung. Penyumbatan mengakibatkan jantung tidak bekerja maksimal. 


Henti jantung mendadak merupakan kondisi saat jantung secara tiba-tiba berhenti berdetak tanpa peringatan. Kondisi ini dipicu oleh kerusakan listrik pada jantung yang menimbulkan aritmia. Nama terakhir merupakan gangguan irama jantung yang menyebabkan aliran darah ke jantung terhenti.

Kerusakan listrik membuat jantung tak dapat memompa darah ke otak dan organ-organ tubuh lainnya sehingga menimbulkan kerusakan total. Kondisi ini dapat membuat seseorang kehilangan kesadaran hingga denyut nadi yang tidak berdetak.

Selain itu, henti jantung juga dapat disebabkan oleh penebalan otot jantung (kardiomiopati), gagal jantung, kebiasaan konsumsi beberapa jenis obat-obatan, dan kelainan pembuluh darah.


Dalam beberapa kasus, serangan jantung meningkatkan risiko henti jantung. Enam bulan pertama setelah serangan jantung menjadi masa rentan bagi seseorang untuk mengalami henti jantung. Situs BandarQ


Gejala


Gejala serangan jantung umumnya muncul secara intens. Sering kali gejala mulai datang perlahan dan kian parah selama beberapa waktu. 


Beberapa gejala tersebut di antaranya palpitasi (jantung berdebar-debar), nyeri dada sebelah kiri, sesak napas, mual dan muntah, keringat dingin, serta perasaan mudah lelah.

Severe heartache, man suffering from chest pain, having heart attack or painful cramps, pressing on chest with painful expression.


Sementara henti jantung umumnya terjadi secara mendadak dan tak ditandai dengan beberapa gejala awal. Henti jantung biasa disertai dengan denyut nadi yang hilang, tidak bernapas, dan hilang kesadaran.


Dalam beberapa kasus, henti jantung ditandai oleh beberapa gejala awal seperti rasa tidak nyaman pada dada, kesulitan bernapas, rasa lemas, dan palpitasi.


Penanganan


Segera cari pertolongan medis saat seseorang mengalami serangan jantung. 

Hal yang sama juga bisa dilakukan saat seseorang mengalami henti jantung mendadak. Lengkapi penanganan dengan melakukan metode hands-only CPR atau kompresi dada. PROAKUN

Kompresi dada dapat membantu meningkatkan kemungkinan keselamatan pasien henti jantung mendadak.

Meski memiliki saling berbeda, namun kondisi henti jantung mendadak dan serangan jantung sama-sama merupakan kondisi darurat yang membutuhkan penanganan yang cepat dan tepat.


Baca Juga - Kabar Baik, Ilmuwan Israel Buat Terobosan Antibodi Untuk Lawan Virus Corona




Share:

LIVE CHAT

Copyright © ASHLEY | Powered by Blogger Design by ronangelo | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com